• SMK NEGERI 1 RAWAJITU SELATAN
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together

Laboratorium Basah

Fasilitas yang dimiliki oleh Jurusan Agribisnis Air Tawar salah satunnya adalah Laboratorium basah untuk pembelajaran pembesaran dan pengembangan ikan dan sejenisnya, kolam beton semen untuk pengembangan dan pemijahan ikan air tawar seperti Nila dan lele, ruang hatchery dilengkapi dengan aquarium untuk pemijahan ikan Lele,Patin dll 

Produk-produk dari lab perikanan berupa ikan ikan segar tersebut dipasarkan dan ditawarkan langsung kepada konsumen.

Hasil perikanan air tawar antara lain :

1. lele

2. gurame

3. patin

4. bawal

5. nila

6. ikan emas

7. ikan gabus

 



 

 

Komentari Tulisan Ini